Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari November, 2018

Penciptaan Awal Manusia

Pada reportase yang kelima saya akan memaparkan sesuai dengan materi yang telah disampaikan yaitu mengenai penciptaan awal manusia. Ada seseorang ahli penulis yaitu Roland Barthes yang mempunyai mahzab bahwa seorang penulis jika telah menyelesaikan tulisannya dianggap mati karena telah dianggap menghasilkan sebuah karya dan yang hidup adalah karyanya, bukan orangnya. Akan tetapi menurut Bapak Moh. Aniq KHB, S.Pd., M. Hum tidak sependapat dengan mahzabnya Barthes, karena jika direnungkan kembali jika seorang penulis itu dianggap mati jika telah menghasilkan karya tulisannnya, akan keliru jika melihat kepada kitab suci Al-qur’an, mengapa? Karena sesungguhnya Al-Qur’ an juga berbentuk tulisan dan pendapat Barthes tersebut sangat keliru, karena yang Qur’an itu berbeda dengan karya teks buatan manusia. Karena jika kita terpaku pada mahzab Barthes tersebut, kita akan sangat keliru dan bahaya karena menganggap Tuhan telah tiada setelah menuliskan Al-Qur’an. Maka dari itu, hendaknya kita m...

Pendidikan dan Pengajaran

Pendidikan dan Pengajaran Mendidik anak itu sama dengan mengancani/ menemani. Maksudnya apa? Menurut Bapak Moh. Aniq Khb, M. Hum berpendapat bahwa mendidik anak itu dengan menemani saat anak mengeksplor/ mengerjakan sesuatu, jadi membiarkan anak mencari tahu rasa penasarannya akan suatu hal namun setelah selesai anak disuruh untuk menceritakan pengalamannya misalnya saja jika sedang berlibur, anak melihat sebuah buku gambar, maka biarkan anak tersebut mencari tahu apa saja yang membuatnya penasaran dan kemudian jika sudah selesai dengarkan pengalaman apa saja yang sudah anak tersebut lakukan dalam mengatasi rasa penasarannya. Pendidikan dan Pengajaran? Apakah ada persamaan? Apakah mempunyai makna yang berbeda? Menurut Ki Hajar Dewantara bahwa pendidikan adalah suatu upaya dan daya terus menerus untuk memajukan bertumbuhnya : 1.  Budi Pekerti (karakter) bisa juga disebut dengan akhlak secara spiritualitas 2. Intelektual (pikiran) disebut juga intelektualitas 3. Soal Ra...